Tuesday, July 10, 2007

mengingat kembali masa kecil...

waktu akau kecil,aku mempunyai perasaan serba ingin tahu.kalau ada sesuatu yang menurut saya perlu selidiki yang diselidiki benar-benar.tapi waktu dulu saya belum mengetahui bahasa indonesia saya belajar dari teman-teman saya misalnya kata becak,orang gila,bahaya dari menginjak kayu yang baru diasah.hehehhe,waktu itu aku bermain keliling sawah sampai kemakam-makam aku lupa kalau pulang kerumah jangan terlalu sore karena ada orang gila aku tak sengaja pulang terlalu sore.eh ternyata benar ada orang gila yang mengejar kita berdua aku berlari dengan kencang.aku bingung mencari rumah kakeku?mana? aku beputar terus-menerus.ku bertemu dengan kakek aku ditanya,mau kemana neng inne,lalu saya berkata saya ingin pulang.sehabis kakek melanjutkan pekerjaannya,kakeku bekerja menyerut kayu yang baru ditebangnya.sehabis itu juga aku lari dengan penuh semangat aku tak melihat pagar hijau.kenapa aku harus melihat pagar hijau karena pagar hijau itu rumah kakekku.maklum aku waktu kecil bukan diasuh dengan ibuku.hehehe,sehabis putar 3 kali keliling kampung ditengah lariku ada yang meneriaku neng inne masuk kerumah cepetan,ada orang gila yang ngamuk.terus ada yang bilang tuh rumahnya dihadapan neng.terus saya malu-malu,ada yang berkata kenapa neng inne muter-muter terus neng inne lupa dengan rumah kakeknya lalu saya berkata maklum saya baru dan ketakutan ama orang gila.dengan suara lugu.udah sana kamu ngumpet dirumah,lalu aku teriak-teriak minta dibukakan pintunya,karena orang gilanya sudah memsuki rumah tetanggaku.aku sambil teriak+menangis menjerit akhirnya aku ditolong dan akhirnya pintunya dibuka aku langsung ngunpet dikolong kasur dan nenekku,berbicara kenapa neng inne kok ketakutan lalu saya berkata saya takut orang gila.nenek berkata kenapa neng, neng inne,tidak usah takut.oh oke bu.masih berlogat bule.hehehe,waktu itu aku bukan di indonesia aku sekolah di luar negri....mungkin segitu aja.

0 comments:

SELAMAT DATANG DI BLOGKU.UNTAIAN KATA-KATA YANG TERPANCAR DI DALAM JIWA.SEMOGA BERMANFAAT BAGI YANG MEMBACA.