Monday, July 2, 2007

asal usul negara dan partai politik

Istilah demokrasi berasal dari bahasa Yunani
Demos artinya Rakyat
Cratein artinya Pemerintah

Ciri-ciri pokok pemerintahaan demokrasi adalah
*Pemerintahaan berdasarkan kehendak dan kepentingan rakyat banyak.

-->Ciri perwakilan artinya
pelaksanaan kedaulataan rakyat diwakilkan kepada beberapa orang yang mewakilkannya.

-->pemilihan umum artinya
dalam Negara dilaksanakan suatu kegiatan politik unyuk memilih DPR.
]

Ciri kepartaian
-->Partai politik merupakan media atau sarana antara dalam praktik pelaksanaan demokrasi.

-->Civil soviety adalah
Merupakan suatu bentuk hubungan Negara dan warga masyarakat (sejumlah kelompok social)yang dikembang atas dasar toleransi dan menghargai satu sama lainnya.

-->Ciri kedaulatan rakyat adalah
Adanya lemabaga perwakilan rakyat yang mencerminkan kehendak rakyat.
Adanya pemilihan umumyang bebas dan rahasia.

-->Dua asas pokok demokrasi adalah
Pengakuan partisipasi rakyat di dalam pemerintahaan,misalnya pemilihan wakil-wakil rakyat.

*pengakuan hakikat dan martabat manusia,misalnya adanya tindakan pemerintah untuk melindungi hak asasi manusia demi kepentingan bersama.

Prinsip-prinsip demokrasi di Indonesia adalah
*pemerintah berdasarkan hukum.
*perlindungan terhadap hak asasi manusia.
*pengambilan keputusan atas dasar musyawarah.
*peradilan yang merdeka.
*adanya partai politik.

*Sebutkan periode ketatanegaraan republic Indonesia antara lain
*periode berlakunya uud 1945.
*periode berlakunya konstitus RIS 1949.
*periode berlakunya uuds 1950
*periode berlakunya kembali uud 1945

Landasan yudiris antara lain
*pembukaan uud 1945 alinea 4
*pasal 1 ayat 1 uud 1945.

Lima lembaga kekuasaan dalam Negara antara lain
*legislatif
*eksekutif
*konsultatif
*eksaminatif
*yudikatif

Ciri-ciri pokok system pemerintahaan parlementer adalah
*Perdana mentri bersama para mentri,baik secara bersama maupun sendiri-sendiri bertanggung jawab kepada parlemen.
*pembentukan cabinet didasarkan kekuatan-kekuatan yang ada dalam parlemen.
Sebutkan ke enam lembaga Negara (perlengkapan federal RIS),yaitu
*presiden
*mentri-mentri
*senat(wakil dari Negara lain)
*dewan perwakilan rakyat,
*mahkamah agung Indonesia dan
*dewan pengawas keuangan

Sebutkan dekrit presiden yang memuat ketentuan pokok antara lain
*Menetapkan pembubaran konstituante.
*menetapkan bahwa uud 1945 berlaku kembali bagi segenap bangsa Indonesia.

Sebutkan salah satu batang tubuh uud 1945 berdasarkan tujuh sendi pokok antara lain
*Indonesia adalah Negara yang berdasarkan atas hukum.
*Indonesia menganut system konstitusional.

Sebutkan arti system pemerintahaan Negara yang berkedaulatan rakyat
Negara berdasarkan pada paham kerakyatan dan perwakilan.

Pemilu adalah Aktivitas untuk memilih wakil-wakil rakyat oleh seluruh rakyat pada waktu dan cara-cara tertentu.

Tujuan organisasi adalah
Memperoleh kekuasaan politik dan merebut kedudukan politik.

Sebutkan Ciri-ciri demokrasi antara lain
*adanya lembaga perwakilan rakyat yang mencerminkan kehendak rakyat.
*adanya pemilihan umum yang bebas dan rahasia.
*adanya susunan kekuasaan badan atau lembaga Negara ditetapkan dalam uud Negara.

Konstitusi diindonesia adalah
*Yang lebih luas dari undang-undang, tetap lebih sempit dari hukum tatanegara.
Sebutkan salah satu lembaga Negara yang ada di Indonesia antara lain
*presiden
*mentri-mentri
*senat
*dewan perwakilan rakyat.
*mahkamah agung Indonesia.
*dewan pengawas keuangan.

Menurut ketentuan pasal-pasal
Yang tercantum dalam konstitusi RIS,system pemerintahan yang di anut adalah
*system pemerintahan parlementer.

bentuk Negara yang dianut Negara Indonesia pada masa berlakunya UUDS 1950 adalah
*Negara kesatuan.

System pemerintahan yang dianut oleh UUDS 1950 adalah System pemerintahan parlementer.

Sebutkan dekrit presiden yang memuat ketentuan pokok antara lain
*Menetapkan pembubaran konstituante.
*menetapkan bahwa UUD 1945 berlaku kembali bagi segenap bangsa Indonesia.
*pembentukan majelis rakyat.

Sebutkan salah penyimpangan terhadap UUD 1945 pada masa demokrasi antara lain
*menafsirkan pancasila terpisah-pisah,tidak dalam kesatuan bulat penuh dan utuh.
*pengangkatan presiden seumur hidup dan banyaknya jabatan yang rangkap.
*presiden membubarkan DPR hasil pemilu 1955.
*konsep pancasiala berubah menjadi konsep nasakom(nasionalis,agama,dan komunis.
*bergesernya makna demokrasi terpimpin karena dalam pelaksanaannya cenderung terjadi pemusatan kekuasaan pada presiden/pemimpin besar revolusi.

Sebutkan penyebab penyimpangan dan penyelewengan dalam pelaksanaan pembangunan orde baru antara lain
*bidang ekonomi.pelaksanaan perekonomian,cenderung monopolitik artinya kelompok tertentu yang dekat dengan elit kekuasaan mendapat prioritas khusus yang mengakibatkan kesenjangan social.

*bidang politik.mekanisme hubungan pusat dan daerah cenderung menganut sentralisasi kekuasaan.

*bidang hukum.undang-undang tentang pembatasan kekuasaan presiden belum memadai sehingga memberi peluang terjadinya korupsi,kolusi dan nepotisme.

Apa yang dimaksud dengan berkedaulatan rakyat-->Negara berdasarkan pada paham kerakyatan dan perwakilan.

Apa yang dimaksud dengan pemilu-->Aktivitas untuk memilih wakil-wakil rakyat oleh seluruh rakyat pada waktu dan cara-cara tetentu.

Sebutkan dasar pemikiran pemilihan umum antara lain
*cara pengisian lembaga pemusawaratn/perwakilan yang sesuai dengan asas demokrasi pancasila.
*pemilihan umum merupakan sarana yang bersifat demokrasi untuk membentuk system kekuasaan Negara yang berkedaulatan rakyat.
*kekuasaan Negara yang lahir dengan pemilihan umum.

Apa yang dimaksud dengan pemilihan umum-->Kekuasaan yang lahir menurut kehendak rakyat dan oleh rakyat menurut system perwakilan.

Sebutkan Asas demokrasi pancasila adalah Melalui pemilihan umum.

Kewenangan warga Negara Indonesia dalam pelaksanaan demokrasi pancasila
*Kewenangan di bidang politik,misalnya mempunyai hak untuk memilih dan dipilih,mendirikan dan memasuki suatu social polik,dan ikut serta dalam pemerintahan.

*kewenangan di bidang pendidikan,misalnya mempunyai hak untuk memperoleh pendidikan,hak untuk mengembangkan karir pendidikandan hak untuk mendirikan lembaga pendidikan swasta.

*kewenangan di bidang ekonomi,misalnya setiap warga Negara mempunyai hak untuk memperoleh pekerjaan.

*kewenangan dibidang social budaya,misalnya setiap warga Negara Indonesia mempunyai hak untuk mendapat pelayanan social,kesehatan,pendidikan,penerangan,mengembangkan bahasa,adapt istiadat dan budaya daerah masing-masing.

Demokrasi yang di kenal di Indonesia adalah Demokrasi pancasila yang bersumber pada nilai-nilai pancasila.

Sebutkan fungsi partai politik antara lain
*partai politik sebagai sarana komunikasi politik .
Artinya wahana menyalurkan pendapat dan aspirasi masyarakat serta mengkomunikasikannya kepada pemerintah

*partai politik sebagai sarana sosialisasi politik.
Proses seseorang untuk memperoleh sikap dan orientasi terhadap fenomena politik yang umumnya berlaku dalam masyarakat.

*partai politik sebagai sarana rekruitmen politik.
Partai politik berfungsi mencari jejak dan mengajak orang orang untu turun aktif dalam kegiatan politik sebagai anggota partai.

*partai politik sebagai sarana pengatur konflik.
Partai politik sebagai wahana untuk mengatasai masalah.

Tujuan pemilihan umum antara lain
-Memilih wakil-wakil rakyat yang duduk dalam MPR,DPR,dan DPRD baik provinsi,maupun kotamadya /kabupaten ,DPD,serta presiden dan wakil presiden.
-memilih wakil-wakil yang akan mempertahankan tetap tegaknya Negara kesatuan republik indonesia

created by agustine
catatan ringkasan kewarganegaraan

2 comments:

THE CREATOR said...

si tad ada buat islam neng, demokrasi itu kuffar

Eko Muryanto said...

demokrasi sistem buatan manusia
manusianya kafir lagi
sedangkan manusia, bumi dan jagat alam diciptakan oleh ALLAH SWT
maka manusiaharus tunduk kpd ALLAH SWT

Al Ahzab(33)
36. Dan tidaklah patut bagi laki-laki yang mukmin dan tidak (pula) bagi perempuan yang mukmin, apabila Allah dan Rasul-Nya telah menetapkan suatu ketetapan, akan ada bagi mereka pilihan (yang lain) tentang urusan mereka. Dan barangsiapa mendurhakai Allah dan Rasul-Nya maka sungguhlah dia telah sesat, sesat yang nyata.

SELAMAT DATANG DI BLOGKU.UNTAIAN KATA-KATA YANG TERPANCAR DI DALAM JIWA.SEMOGA BERMANFAAT BAGI YANG MEMBACA.